teknik dasar "menendang" dalam sepak bola
teknik dasar "menendang" dalam sepak bola Teknik dasar menendang bola sendiri sebenarnya ada beberapa macam. Diantaranya adalah teknik menendang bola dengan kaki bagian dalam, teknik menggunakan kaki bagian luar, dan teknik menendang yang menggunakan bagian punggung dari kaki. Untuk pemilihan dari teknik-teknik tersebut, tergantung pada kemampuan kita masing-masing dan kondisi atau kebutuhan ketika mengarahkan dan menendang bola. Berikut ini 3 cara atau langkah-langkah dari teknik dasar menendang bola sesuai dengan kondisi yang perlu kamu kuasai agar dapat mencetak gol dengan mudah: Cara Menendang Bola dengan Kaki Bagian Dalam Berikut langkah-langkah sederhana mengenai teknik menendang bola dengan kaki bagian dalam yang benar untuk jarak yang jauh: Berdiri dengan sikap tubuh menghadap ke arah bola. Posisikan kaki kiri untuk bertumpu di samping bola dengan lutut sedikit ditekuk. Pastikan tubuh agak sedikit dicondongkan ke belakang. Untuk ke